Newest Post

// Posted by :Ridho Suryawaldi // On :Minggu, 19 Januari 2014



A. Ukuran Batu Bata

Saat ini ukuran batu bata yang beredar dipasaran mempunyai  ukuran  dimensi bervariasi baik yang dijumpai dari hasil pabrikasi maupun hasil pekerjaan lokal atau industri rumah tangga.  Untuk bangunan, ukuran standard yang biasa dipergunakan adalah :
  1. Panjang  240 mm, Lebar 115 mm dan Tebal 52 mm
  2. Panjang 230 mm, Lebar 110 mm dan Tebal 50 mm
Penyimpangan yang diijinkan untuk ukuran tersebut adalah : Panjang maksimum 3%, Lebar maksimum 4 % dan Tebal maksimum 5%.

B. Jenis Batu Bata :
  1. Batu Bata Tanah Liat, terbuat dari tanah liat dengan 2 kategori yaitu bata biasa dan bata muka. Bata biasa memiliki permukaan dan warna yang tidak menentu, bata ini digunakan untuk dingding dengan menggunakan morta(campuran semen) Ssebagai pengikat. Bata jenis ini sering disebut sebagai bata merah. Bata muka , memiliki permukaan yang baik dan licin dan memupnyai warna dan corak yang sragam . Disamping dipergunakan sebagai dinding juga digunakan sebagai penutup d dan sebagai dekoratif.
  2. Batu Bata Pasir – Kapur,  sesuai dengan namanya batu bata ini dibuat dari campuran kapur dan pasir dengan perbandingan 1 : 8 serta air yang ditekankan kedalama campuran sehingga membentuk batu bata. 
  3. Secara prosespembuatannya, ada 2 jenis batu bata, yaitu:
Ø  Batu bata konvensional Batu bata ini dibuat dengan cara tradisional dan menggunakan alat-alat yang sederhana. Tanah liat atau tanah lempung yang telah dibersihkan, diberi sedikit air dan selanjutnya dicetak menjadi bentuk kotak-kotak. Cetakan batu bata biasanya terbuat dari kayu yang secara sederhana dibuat menjadi kotak.
Ø  Batu bata pres Pembuatan batu-bata ini menggunakan bantuan mesin-mesin. Hasilnya adalah batu-bata yang memiliki tekstur halus, memiliki ukuran yang sama dan terlihat lebih rapi.
4. Batu bata merah, Batu bata terbuat dari tanah liat yang dibakar sampai berwarna
     kemerah merahan.

C. Klasisifikasi Kekuatan Bata
a.  Berdasarkan Kuat Tekan
  1.  Mutu Bata Kelas I : Kuat Tekan Rata – rata lebih besar dari 100 kg/cm2.
  2. Mutu Bata Kelas II :Kuat Tekan Rata-rata  80 – 100 kg/cm2
  3. Mutu Bata Kelas III : Kuat Tekan Rata-rata 60 – 80 kg/ cm2
b.  Berdasarkan Compressive Strength (Bata Jenuh air ) dan Penyerapan Air
  1. Batu Bata Kelas A : Compressive strength diatas 69,0 N/mm2 dan nilai penyerapan tidak lebih 4,5 %
  2. Batu Bata Kelas B : Compressive strength diatas 48,5 N/mm2 dan nilai penyerapan tidak lebih 7%
D. Kualitas Batas :
  1. Batu bata  harus bebas dari retak atau cacat, dan dari batu dan benjolan apapun
  2. Batu bata harus seragam dalam ukuran, dengan sudut tajam dan tepi yang rata.
  3. Permukaan harus benar dalam bentuk persegi satu sama lainuntuk  menjamin kerapian pekerjaan.
  4. Mempunyai ukuran, kuat tekan dan daya serap air yang dipersyaratkan
E. Pengecekan Batu bata yang baik :
  1. Secara visual pengujian batu bata yang baik dan mempunyai kekuatan yang baik akan  memberikan suara dering jika diketok.  Sebuah suara kusam menunjukkan batu bata yang lembut atau goyah.
  2. Sebuah batu bata yang baik tidak harus menyerap lebih dari sepersepuluh  jumlah air. Sebuah tes yang sederhana dapat dilakuakn dengan cara : Mengambil sebuah batu bata dan menimbang ukurannnya, kemudian batu bata  direndam air selama 24 jam, kemudian berat air ditimbang.  Selisih i hasi timbangan setelah direndam dan sebelum direndam maka dapat dihitung jumlah daya serap air nya.

{ 4 komentar... read them below or Comment }

  1. Salam kenal..mohon maaf sy suplier palet paving blok mnawarkn palet pving dengan ktebalan 2.8cm triplek ex kontener kuat tahan lma...jika minat silahkan kontak kami..081280702982 trm kasih..semoga dapat bkerja sama dengan baik

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  3. 7 Permainan Dalam 1 User ID INDOKARTU

    Selamat beraktivitas bagi anda semua pengemar game poker online. Disini kami Indokartu memberitahukan bahwa kami menyediakan 7 game yang berbeda yang bisa anda nikmati dalam 1 user ID saja yaitu :
    - Poker
    - Domino
    - Came
    - Came Keliling
    - Capsa
    - Super10
    - Omaha
    Jadi tunggu apa lagi segera bergabung bersama kami bosku. Kontak kami :
    WA : 081333366766
    BBM : indkartu
    LINE : indokartu
    atau langsung di Livechat www(titik)indokartu(titik)biz

    DAFTAR POKER

    Poker Online Terbaik

    BalasHapus
  4. Ayo segera bergabung bersama S128Cash !!
    Agen Judi Online Terbaik 2019 dengan pelayanan PROFESIONAL dan ramah untuk Anda para pecinta Judi Online Indonesia.
    S128Cash juga menyediakan semua permainan populer kalangan Indonesia, yaitu Sportbooks, Live Casino, Sabung Ayam Online, Slot Games, Tembak Ikan Online, IDN Poker dan Klik4D.
    Nikmati juga beragam PROMO BONUS yang disediakan disini.
    Selain seluruh bank INDONESIA yang tersedia untuk DEPOSIT dan WITHDRAW, Anda juga bisa melakukan deposit VIA PULSA, OVO, dan GOPAY !!

    Hubungi kami :
    -Livechat : Live Chat Judi Online
    - WhatsApp : 081910053031

    Link Alternatif :
    - http://www.s128cash.org

    Judi Bola

    Judi Bola Online

    BalasHapus

// Copyright © 2012 RIDHO's FILE //Anime-Note//Powered by Blogger // Designed by Johanes Djogan //